Kapolres Sukabumi Turun langsung Pantai Keamanan Wisatawan

    Hari pertama pasca lebaran Idhul Fitri, terpantau kegiatan wisata masyarakat yang ingin menikmati keindahan pantai Palabuhanratu dan sekitarnya menunjukan peningkatan yang cukup signifikan, dimana arus kendaran baik roda dua maupun roda empat yang mengangkut para wisatawan deras mengalir masuk ke Palabuhanratu melalui jalur utama Sukabumi - Palabuhanratu, Minggu ( 23/04/23).

    Kapolres Sukabumi Akbp Maruly Pardede yang turun langsung memimpin pengamanan mengatakan kepada tim liputan Humas Polres Sukabumi, bahwa pihaknya telah menyiapkan berbagai strategi dalam mengamankan kegaiatan wisata diantaranya menyiagakan kapal Patroli dari Satuan Polairud di Pantai Karanghawu, patroli jalan kaki dengan menyusuri pantai sampai dengan patroli berkuda yang dilaksanakan Wakapolsek Palabuhanratu AKP Agus dipantai Citepus.

    “ Kita akan berusaha maksimal mengamankan dan melayani masyarakat yang sedang melaksanakan wisata disepanjang pantai agar para wisatawan nyaman dan selamat dari gulungan ombak, ” Ungkap Akbp Maruly Pardede dipantai Karanghawu.

    sukabumi jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Dengan Berkuda, Polres Sukabumi Himbau Para...

    Artikel Berikutnya

    Di Malam Takbir Polres Sukabumi Bantu Evakuasi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Bhabinkamtibmas Desa Walangsari Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Galakkan Kesadaran Kamtibmas dalam Kegiatan Door To Door System
    Bhabinkamtibmas Desa Cipanengah Polsek Bojonggenteng Polres Sukabumi Galakkan Perhatian terhadap Lingkungan dan Warga Pendatang Baru
    Silaturahmi Door To Door System (DDS): Bhabinkamtibmas Polsek Caringin Polres Sukabumi Aktif Sambangi Warga Masyarakat
    Polisi Kalapanunggal Gencarkan Program DDS untuk Mendekatkan Diri dengan Masyarakat
    Kapolsek Surade Iptu Ade Hendra HJadiri Rapat Koordinasi Penanganan Sampah di Pasar Surade, Komitmen Bersama untuk Lingkungan yang Lebih Baik
    Bhabinkamtibmas Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Sambangi Warga Bumi Mutiara Indah 2, Ingatkan Waspada TPPO dan Lingkungan
    Bhabinkamtibmas Kelurahan Cicurug Polsek Cicurug Aktif Sambangi Warga Binaan
    Bhabinkamtibmas Desa Cidolog Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Aktif Sosialisasikan Kesiapsiagaan Pemilu dan Kesadaran Lingkungan Melalui Program Door To Door
    Patroli Dialogis oleh Polsek Sagaranten Polres Sukabumi
    Patroli Dialogis, Antisipasi Kriminalitas oleh Polsek Cikembar Polres Sukabumi
    Bhabinkamtibmas Kelurahan Cicurug Polsek Cicurug Aktif Sambangi Warga Binaan
    Patroli Dialogis Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Tingkatkan Kesadaran Warga Mengenai Kamtibmas dan TPPO
    Kapolres Sukabumi Cek Kesiapan Pos Pam Jelang Nataru dan Sosialisakan Vaksin Serta Bagikan Sembako
    Monitoring Penyaluran BPCBP Tahun 2024 di Desa Sundawenang Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Upaya Kepolisian dalam Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat
    Kapolsek Cisolok Polres Sukabumi Gencar Lakukan Kontrol Satkamling untuk Tingkatkan Kesadaran Harkamtibmas
    Pengaturan Arus Lalu Lintas di Exit Toll Promed oleh Polsek Parungkuda Polres Sukabumi
    Polsek Cisolok Polres Sukabumi Gelar Safari Shalat Subuh Berjamaah untuk Pererat Hubungan dengan Masyarakat
    Anggota Polsek Cicurug Polres Sukabumi Laksanakan Monitoring Pemnyaluran Beras
    Safari Subuh Berjamaah dan Sosialisasi Program Unggulan 'AA DEDE CURHAT DONG' di Masjid Darussholihin
    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Lakukan Patroli Dialogis untuk Meningkatkan Kesadaran Kamtibmas

    Ikuti Kami