Sinergitas TNI-Polri, Bhabinkamtibmas dan Babinsa di Mekarjaya Sukabumi Kerja Bakti Bersama Warganya

    Sinergitas TNI-Polri, Bhabinkamtibmas dan Babinsa di Mekarjaya Sukabumi Kerja Bakti Bersama Warganya
    Sinergitas TNI-Polri, Bhabinkamtibmas dan Babinsa di Mekarjaya Sukabumi Kerja Bakti Bersama Warganya

    Sukabumi -   Dalam mempererat silaturahmi dan kedekatan dengan warga, Bhabinkamtibmas Polsek Caringin Polres Sukabumi Aipda Udin bersama Babinsa turut melaksanakan kerja bakti bersama warga binaannya.

    Kegiatan kerja bakti itu berupa pembukaan jalan akses warga Kp. Ciumbara untuk beraktivitas yang masih belum memiliki akses roda 4 hingga menyulitkan warga dalam angkut barang Matrial dan keperluan lainya.

    Kapolsek Caringin Ipda Sugiarto, mengatakan bahwa selaku anggota Polri yang mengemban tugas sebagai Bhabinkamtibmas dituntut harus selalu aktif dan hadir membantu kegiatan warga binaanya.

    “Karena melalui kerja bakti ini dapat mempererat kebersamaan dan semangat gotong royong, ” kata Ipda Sugiarto, Jumat (30/09/22).

    Selain itu Kapolsek Caringin juga mengatakan, keikutsertaan anggota Bhabinkamtibmas didalam setiap kegiatan masyarakat merupakan perintah dari pimpinan Polri dan wajib hadir dalam setiap kegiatan.

    “Kegiatan ini sebagai wujud kedekatan dan sinergitas Polri dan TNI di tengah-tengah masyarakat, ” jelas Kapolsek.

    sukabumi jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Polisi Sukabumi Berikan Sembako Kepada Lansia...

    Artikel Berikutnya

    Belum Punya Akses Jalan, Bhabinkamtibmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri Bongkar Sindikat Judi Online yang Dikendalikan Warga Negara Asing, Perputaran Uang Capai Rp 685 M
    Forum Pemred SMSI Gelar Rapat Perdana, Bahas Program Strategis untuk Kemajuan Media Siber
    Wakapolda Jateng dan Ketum PW FRN Hadiri Pembukaan Baba Restaurant, Dorong Peningkatan Ekonomi Semarang
    Bhabinkamtibmas Desa Mekarmukti Laksanakan Sambang Tokoh Pemuda dalam Rangka Door to Door Harkamtibmas dan Cooling System POLRI di Wilayah Hukum Polsek Ciracap
    Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap Laksanakan Door to Door System di Desa Mangunjaya

    Ikuti Kami