Patroli Polisi Cikidang Tongkrongi Minimarket di Malam Hari

    Patroli Polisi Cikidang Tongkrongi Minimarket di Malam Hari
    Patroli Polisi Cikidang Tongkrongi Minimarket di Malam Hari

    Sukabumi - Patroli Polisi dari jajaran Polsek Cikidang Polres Sukabumi menyambangi sebuah Minimarket yang masih buka sampai malam hari bertempat di Kampung Cipetir RT 02 RW 01 Desa Cicareuh Kecamatan Cikidang Kabupaten Sukabumi, Minggu (21/05/23) malam tadi sekira pukul 21.00 WIB. 

    Kapolsek Cikidang AKP Aah Hermawan mengkonfirmasi kepada Tim Liputan Humas Polres Sukabumi, ia telah memerintahkan anggota piket jaga Brigadir Zemi Abadi dan rekannya untuk melaksanakan patroli malam seputaran Wilayah Hukum Polsek Cikidang dengan sasaran Minimarket yang masih buka pada malam hari.

    “ Patroli ketempat yang dianggap rawan dan masih adanya kegiatan masyarakat yang beraktivitas di malam hari sangat perlu guna meminimalisir hal-hal yang tidak diinginkan, “ ujar Aah tadi pagi di kantornya, Senin (22/05/23).

    Menurut Aah, dalam kesempatan patroli tersebut, petugasnya meminta kepada para karyawan sebuah Minimarket untuk tetap waspada serta menghimbau apabila ada hal-hal yang mencurigakan segera menghubungi petugas kepolisian dalam hal ini Aparat Polsek Cikidang Polres Sukabumi.

    polres sukabumi polda jabar aa dede kapolres sukabumi akbp maruly pardede
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Jangan Biarkan Anak Bermain yang Berbahaya...

    Artikel Berikutnya

    Wakapolsek Parungkuda Polres Sukabumi Hadiri...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Giat Ibadah Kenaikan Yesus Kristus di Gereja Pasundan Cikembar Berlangsung Lancar
    Bhabinkamtibmas Pasirsuren Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Galang Sinergi dengan Perangkat Desa dalam Kegiatan Door to Door System
    Bhabinkamtibmas Desa Walangsari Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Galakkan Kesadaran Kamtibmas dalam Kegiatan Door To Door System
    Bhabinkamtibmas Desa Cipanengah Polsek Bojonggenteng Polres Sukabumi Galakkan Perhatian terhadap Lingkungan dan Warga Pendatang Baru
    Silaturahmi Door To Door System (DDS): Bhabinkamtibmas Polsek Caringin Polres Sukabumi Aktif Sambangi Warga Masyarakat
    Bhabinkamtibmas Desa Walangsari Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Galakkan Kesadaran Kamtibmas dalam Kegiatan Door To Door System
    Bhabinkamtibmas Desa Cipanengah Polsek Bojonggenteng Polres Sukabumi Galakkan Perhatian terhadap Lingkungan dan Warga Pendatang Baru
    Polres Sukabumi Laksanakan Pengamanan Ibadah Kenaikan Yesus Kristus, Berjalan Kondusif.
    Silaturahmi Door To Door System (DDS): Bhabinkamtibmas Polsek Caringin Polres Sukabumi Aktif Sambangi Warga Masyarakat
    Bhabinkamtibmas Pasirsuren Polsek Palabuhanratu Polres Sukabumi Galang Sinergi dengan Perangkat Desa dalam Kegiatan Door to Door System
    Bhabinkamtibmas Kelurahan Cicurug Polsek Cicurug Aktif Sambangi Warga Binaan
    Patroli Dialogis Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Tingkatkan Kesadaran Warga Mengenai Kamtibmas dan TPPO
    Monitoring Penyaluran BPCBP Tahun 2024 di Desa Sundawenang Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Upaya Kepolisian dalam Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat
    Kapolres Sukabumi Cek Kesiapan Pos Pam Jelang Nataru dan Sosialisakan Vaksin Serta Bagikan Sembako
    Tim Saber Pungli Kabupaten Sukabumi, Tertibkan Praktik Pungli di Kawasan Wisata
    Pengaturan Arus Lalu Lintas di Exit Toll Promed oleh Polsek Parungkuda Polres Sukabumi
    Polsek Cisolok Polres Sukabumi Gelar Safari Shalat Subuh Berjamaah untuk Pererat Hubungan dengan Masyarakat
    Anggota Polsek Cicurug Polres Sukabumi Laksanakan Monitoring Pemnyaluran Beras
    Safari Subuh Berjamaah dan Sosialisasi Program Unggulan 'AA DEDE CURHAT DONG' di Masjid Darussholihin
    Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Lakukan Patroli Dialogis untuk Jaga Kamtibmas

    Ikuti Kami