Ops Keselamatan Lodaya, Satuan Lalulintas Polres Sukabumi Sebar Brosur dan Pamflet

    Ops Keselamatan Lodaya, Satuan Lalulintas Polres Sukabumi Sebar Brosur dan Pamflet
    Ops Keselamatan Lodaya, Satuan Lalulintas Polres Sukabumi Sebar Brosur dan Pamflet

    Sukabumi - Dalam rangka memberikan edukasi kepada para pengguna jalan tentang pentingnya keselamatan berlalulintas di jalan raya, maka Satuan Lalulintas Polres Sukabumi secara masif menyebarkan brosur dan pamflet dengan membagikan kepada para pengendara didepan Pos TNMC Pertigaan Cikidang Kecamatan Cibadak Kabupaten Sukabumi, Sabtu (11/02/23).

    Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede melalui Kasi Humasnya Iptu Aah Saepul Rohman kepada media pada saat dikonfirmasi mengatakan, penyebaran brosur dan pamflet berisi informasi tentang bagaimana menjaga keselamatan berlalulintas dijalan raya yang wajib diketahui oleh pengguna jalan.

    " Ya, pagi tadi dipimpin oleh jajaran lalulintas Polres Sukabumi membagikan kepada para pengguna jalan, brosur dan pamflet tentang pentingnya keselamatan berlalulintas dijalan raya, " ungkap Iptu Aah.

    Aah mengatakan, kegiatan penyebaran brosur dan pamflet, akan terus dilakukan selama pelaksanaan Operasi Keselamatan Lodaya 2023, namun demikian menurut Aah, ada juga kegiatan edukasi tentang pentingnya keselamatan berlalulintas kepada para pelajar dengan program Police goes to school.

    sukabumi jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Police Goes To Campus, Ini Kata Humas Polres...

    Artikel Berikutnya

    Ops Keselamatan Lodaya 2023 Polres Sukabumi,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Forum Pemred SMSI Gelar Rapat Perdana, Bahas Program Strategis untuk Kemajuan Media Siber
    Wakapolda Jateng dan Ketum PW FRN Hadiri Pembukaan Baba Restaurant, Dorong Peningkatan Ekonomi Semarang
    Bhabinkamtibmas Desa Mekarmukti Laksanakan Sambang Tokoh Pemuda dalam Rangka Door to Door Harkamtibmas dan Cooling System POLRI di Wilayah Hukum Polsek Ciracap
    Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap Laksanakan Door to Door System di Desa Mangunjaya
    Bhabinkamtibmas Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Desa Ciengang Laksanakan Anjangsana, Ajak Warga Tingkatkan Keamanan dan Ketertiban Lingkungan

    Ikuti Kami