Kapolsek Bojonggenteng Hadiri Acara Bina Desa 10 Program PKK Tingkat Kecamatan

    Kapolsek Bojonggenteng  Hadiri Acara Bina Desa 10 Program PKK Tingkat Kecamatan
    Kapolsek Bojonggenteng Hadiri Acara Bina Desa 10 Program PKK Tingkat Kecamatan

    Sukabumi - Kapolsek Bojonggenteng Iptu Subarjo beserta Ketua Bhayangkari Ranting Bojonggenteng menghadiri kegiatan Bina Desa 10 Program PKK yang berlangsung di halaman Kantor Kecamatan Bojonggenteng Kabupaten Sukabumi. Selasa (30/05/2023).
     
    Acara tersebut adalah merupakan rangkaian kegiatan Kunjungan Kerja dari Ketua PKK Kabupaten Sukabumi dalam rangka Bina Desa 10 Program PKK di tingkat Kecamatan Bojonggenteng.

    Turut hadir dalam acara tersebut yaitu Forkompimcam Bojonggenteng, para Kepala Desa Se-Kecamatan Bojonggenteng, Pegawai Puskesmas Bojonggenteng, para Kepala UPTD Se-Kecamatan Bojonggenteng, para Kader PKK Desa dan Kecamatan Bojonggenteng.

    Adapun 10 Program PKK yaitu Penghayatan dan Pengamalan Pancasila, Gotong Royong, Pangan, Sandang, Perumahan dan Tata Laksana Rumah Tangga, Pendidikan dan Ketrampilan, Kesehatan, Pengembangan Kehidupan Berkoperasi, Kelestarian Lingkungan Hidup, Perencanaan Sehat.

    "Menghadiri kegiatan tersebut bertujuan untuk meningkatkan sinergitas dan kerjasama Polri dengan unsur pemerintahan terkait di tingkat Kecamatan Bojonggenteng, dalam rangka mewujudkan Program Bapak Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede, S.H., S.I.K., M.H., yaitu Program "AA DEDE" (Agamis, Aman, Dedikasi, Empati, Damai, Efektif dan Efisien)" tutur Iptu Subarjo.

    polres sukabumi akbp maruly pardede
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Polres...

    Artikel Berikutnya

    Kapolsek Palabuhanratu Kompol Mangapul Bersama...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Forum Pemred SMSI Gelar Rapat Perdana, Bahas Program Strategis untuk Kemajuan Media Siber
    Wakapolda Jateng dan Ketum PW FRN Hadiri Pembukaan Baba Restaurant, Dorong Peningkatan Ekonomi Semarang
    Bhabinkamtibmas Desa Mekarmukti Laksanakan Sambang Tokoh Pemuda dalam Rangka Door to Door Harkamtibmas dan Cooling System POLRI di Wilayah Hukum Polsek Ciracap
    Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap Laksanakan Door to Door System di Desa Mangunjaya
    Bhabinkamtibmas Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Desa Ciengang Laksanakan Anjangsana, Ajak Warga Tingkatkan Keamanan dan Ketertiban Lingkungan

    Ikuti Kami