Kapolres Sukabumi Kunjungi Keluarga Korban Perdagangan Orang dan Berjanji Akan Jemput ke Papua

    Kapolres Sukabumi Kunjungi Keluarga Korban Perdagangan Orang dan Berjanji Akan Jemput ke Papua
    Kapolres Sukabumi Kunjungi Keluarga Korban Perdagangan Orang dan Berjanji Akan Jemput ke Papua

    Sukabumi _ Kapolres Sukabumi Akbp Dedy Darmawansyah berjanji akan segera menjemput korban tindak pidana perdagangan orang di Papua dan akan diserahkan kepada orang tuanya.

    Hal itu ditegaskan Akbp Dedy Darmawansyah kepada salah satu  orang tua korban LA dirumahnya dikawasan Citepus Palabuhanratu Kabupaten Sukabumi.

    " Pihak Kepolisian akan segera menjemput korban di Papua dan nantinya diserahkan lagi kepada orang tuanya, " tutur Dedy kepada tim Liputan Humas Polres Sukabumi, Minggu (20/2/22).

    Pada kesempatan kunjungan tersebut alumnus Akpol tahun 2002 tersebut juga menyerahkan bantuan sembako dan bingkisan kepada orang tua korban yang anaknya menjadi korban perdagangan anak di Papua.

    Sukabumi Jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Berhasil...

    Artikel Berikutnya

    Satuan Sabhara Polres Sukabumi Bantu WNA...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Forum Pemred SMSI Gelar Rapat Perdana, Bahas Program Strategis untuk Kemajuan Media Siber
    Wakapolda Jateng dan Ketum PW FRN Hadiri Pembukaan Baba Restaurant, Dorong Peningkatan Ekonomi Semarang
    Bhabinkamtibmas Desa Mekarmukti Laksanakan Sambang Tokoh Pemuda dalam Rangka Door to Door Harkamtibmas dan Cooling System POLRI di Wilayah Hukum Polsek Ciracap
    Bhabinkamtibmas Polsek Ciracap Laksanakan Door to Door System di Desa Mangunjaya
    Bhabinkamtibmas Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Desa Ciengang Laksanakan Anjangsana, Ajak Warga Tingkatkan Keamanan dan Ketertiban Lingkungan

    Ikuti Kami